Cara Mengatasi atau Memperbaiki Layar Desktop Kosong pada Komputer dan Laptop

9:34 AM , , 6 Comments



 Kali ini saya akan sharing tentang mengatasi masalah semua icon di desktop hilang disertai taskbar dan start menu tidak muncul atau hilang.
       Hal ini biasanya disebabkan oleh virus Trojan, atau bisa juga disebabkan oleh kerusakan registry pada komputer atau Operating System anda.

Berikut langkah-langkah untuk menyembuhkan komputer anda dari penyakit tersebut.
Good Luck

1. Buka Task Manager, caranya tekan  Alt + Ctrl + Delete.



2. Kalau sudah muncul tampilan seperti diatas, klik "New Task..."



 3. Setelah itu akan muncul tampilan jendela "RUN" seperti dibawah ini.



4. Ketikkan "restore" seperti gambar dibawah ini, lalu klik "OK".




5. Selesai




    Tampilan Desktop dan PC anda kembali normal.



Ghon

He just wants to share about what he knows to you

6 komentar:

Makasi banyak infonya, guna banget ^^

Unknown said...

restore tidak di temukan bagaiman?

RR's blogg said...

Kalau respon nya not responding gmn ya?

Unknown said...

Sudah ketik restore. Ok . Tapi gak bisa, malah muncul library
Mohon bantuan nya!

Unknown said...

Udah aku coba tapi kok tetap gg bisa?

Unknown said...

Udah aku coba tapi kok tetap gg bisa?